Do'a Seorang Ibu untuk Anak-anaknya

Daftar Isi [Tutup]
    Bismillaahir Rohmaanir Rohiim

    Do'a Seorang Ibu untuk Anak-anaknya

    Quraisy Shihab mempunyai 8 orang saudara kandung yang seluruhnya berhasil dalam bidangnya masing-masing.
    Suatu ketika ada yang bertanya kepada ibunda beliau, apa rahasia di balik keberhasilannya
    .
    Jawabnya : sebuah do'a yang tak pernah luput dipanjatkan oleh ibunya, yang berbunyi :

    (1) Allaahumaj 'al auladana (auladii--tunggal ) qulluhum solihan wa ta 'tan artinya : ya اَللّهُ jadikanlah anak-anak ku orang yang sholeh dan ta'at ber 'ibadah.
    (2) wa ummuhum thowiilan = panjangkanlah umurnya.
    (3) war zukhum wasian = luaskan /lapangkan rezkinya.
    (4) wa ukuluhum zakian = cerdaskan akalnya.
    (5) wa qulluhum nuran = dan terangilah kalbunya.
    (6) wa ulumuhum kasiiron nafi 'an = karuniakan/berikanlah 'ilmu yg banyak dan bermanfa'at.
    (7) wa 'asaduhum sihatan wa 'afiatan = sehatkanlah jasmaninya.
    (8) Birahmatika Yaa Arhama Rohimin = dengan rahmat Mu yang pengasih lagi penyayang.
    (berdoa.com)
    Tinggalkan Komentar