Untuk dapat menjaga lisan menjadi terjaga dan bermutu, ada empat syaratnya

Daftar Isi [Tutup]
    Untuk dapat menjaga lisan menjadi terjaga dan bermutu, ada empat syaratnya yaitu:
    1. Berkatalah dengan perkataan yang benar
    2. Berkatalah sesuai tempatnya
    3. Jagalah kehalusan tutur kata
    4. Berkatalah yang bermanfaat
    Pastikan setiap kata-kata yang keluar dari mulut kita itu full manfaat. 

    Rasulullah bersabda, "Diantara tanda kebaikan akhlak manusia muslim adalah meninggalkan apa yang tidak perlu" (HR. Turmudzi).
    Tinggalkan Komentar